Manfaat konsentrat untuk sapi

Ini Dia Manfaat Memberi Konsentrat Untuk Sapi

Haloo Vet Friends, pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai apa itu konsentrat, bagaimana cara membuat konsentrat, dan apa pentingnya memberi konsentrat untuk sapi, jadi simak terus sampai selesai ya. Pada dasarnya segala jenis peternakan sapi, baik sapi perah…

apa perbedaan kandang sapi perah dan sapi potong

Perbedaan Kandang Sapi Perah dan Sapi Potong

Apa perbedaan kandang sapi perah dan sapi potong ? Memiliki usaha peternakan adalah salah satu impian saya. Khususnya adalah usaha peternakan sapi potong. Oleh karena itu, sudah sejak lama saya mempelajari bagaimana manajemen pemeliharaan sapi yang baik. Mulai dari pemberian…

proses pembuatan biogas dari kotoran sapi

Proses Pembuatan Biogas dari Kotoran Sapi

Sebelum mengetahui lebih lanjut mengenai proses pembuatan biogas dari kotoran sapi, mari kita diskusi terlebih dahulu apa yang dimaksud dengan biogas. Biogas merupakan gas yang dihasilkan oleh aktivitas anaerobik atau fermentasi bahan organik, seperti kotoran hewan, limbah rumah tangga, dan…

jenis dan bagian daging sapi

14 Bagian Daging Sapi yang Harus Kamu Ketahui

Mengetahui berbagai bagian daging sapi menjadi hal yang sangat penting. Tidak hanya bagi seorang butcher atau tukang daging saja, melainkan juga bagi kita sebagai pembeli atau konsumen daging sapi. Bagi seorang butcher, pengetahuan mengenai bagian daging sapi digunakan untuk memotong…

rumus dan cara menghitung bobot sapi

Cara Menghitung Berat Badan Sapi

Terdapat tiga rumus yang sering digunakan sebagai cara menghitung berat badan sapi, di antaranya adalah rumus Schoorl, rumus Winter, dan rumus Denmark. Beberapa rumus tersebut memiliki kelebihan dan kekurangan untuk menghitung bobot sapi.

cara merobohkan sapi dengan tambang

Teknik Merobohkan Sapi dengan Tali

Secara singkat, handling adalah membatasi gerak hewan menggunakan tangan. Sedangkan restrain menggunakan bantuan alat. Teknik merobohkan sapi dengan tali termasuk ke dalam restrain, karena menggunakan alat bantu berupa tali. Perobohan hewan ke tanah disebut dengan istilah casting.

cara memerah susu sapi dengan benar

3 Cara Memerah Susu Sapi dengan Baik

Sebelum masuk ke dalam proses pengolahan susu sapi, sebelumnya susu harus diambil secara langusng dari sapi perah. Pengambilan susu sapi dapat dilakukan secara manual menggunakan tangan ataupun secara otomatis menggunakan mesin. Kualitas dan kuantitas susu sapi juga ditentukan pada proses pengambilan susu. Oleh karena itu, penting bagi kita mengetahui cara memerah susu sapi dengan baik.

perbedaan ruminansia dan nonruminansia

Perbedaan Ruminansia dan Nonruminansia

Pada dasarnya, perbedaan ruminansia dan nonruminansia hanya terletak pada jumlah lambung yang dimilikinya. Hewan ruminansia memiliki lambung majemuk (polygastric), Di antaranya adalah rumen, retikulum, omasum, dan abomasum. Sedangkan hewan nonruminansia hanya memiliki lambung lambung tunggal (monogastric).