Perhatian : Media kedokteran hewan VETMEDICINAE tidak akan menggantikan peran dokter hewan. Terutama dalam hal diagnosa penyakit dan pemberian obat hewan. Kami hanya memberikan informasi kesehatan hewan berdasarkan literatur yang ada.

"Manusya Mriga Satwa Sewaka"

Gigih Fikrillah S, S.K.H. | Hubungi Kami

penyakit pulpy kidney

Penyebab dan Gejala Penyakit Pulpy Kidney

Pulpy Kidney adalah kejadian keracunan yang disebabkan karena absorbsi toksin yang dibentuk oleh Clostridium perfringens tipe C dan tipe D. Toksin yang dihasilkan diabsorbsi melalui selaput lendir usus, kemudian masuk bersama aliran darah menyebabkan pembengkakan paru dan ginjal.

bahaya penyakit malleus pada kuda

Bahaya Penyakit Malleus pada Kuda

Penyakit malleus pada kuda merupakan penyakit menular “Zoonosis”. Satu hal yang perlu diperhatikan adalah penyakit malleus menyerang ternak berkuku satu bangsa Equidae seperti kuda, keledai, dan Bagal. Namun, spesies rentan yang memiliki banyak riwayat penyakit Malleus adalah kuda.